[NUCLEAR TRIVIA]
Tahukah anda, beberapa waktu lalu sekelompok dokter dari San Borja National Institute of Child Health (INSN-SB) berhasil menyelamatkan seorang anak berusia 13 tahun dengan luka bakar hingga 80% dari seluruh tubuhnya dengan kemungkinan hidup hanya 20%?
Ia berhasil diselamatkan dengan pemanfaatan Teknologi Nuklir yakni Kultur Jaringan loh!
#NuclearOnMedicine #NuclearTrivia
Penasaran lebih lanjut mengenai bagaimana Aplikasi Teknologi Nuklir bernama Kultur Jaringan ini?
Kuy cek aja dibawah ini
https://www.iaea.org/newscenter/news/peruvian-boys-life-saved-thanks-to-radiation-technology
Posting Komentar